Variable Geometry Turbocharge ( VGT ) merupakan jenis dari turbocharge yang telah di kembangkan. Kelebihan dari VGT adalah aliran udara yang masuk ke Intake Manifold dapat di atur oleh ECU ( Electronic Control Unit ) melalui VGT Control Valve. ECU menerima data dari sersor - sensor yang ada dan memperhitungkan serta mengatur udara yang masuk ke intake manifold sehingga engine mempunyai output yang maksimal. Air Cylinder yang di atur VGT Control valve memberikan suplai udara ke turbin melalu Port - Port yang ada. Setiap Port ini memiliki diameter yang berbeda beda sehingga memberikan variasi volume udara yang berbeda pada turbin. VGT juga tidak mempunyai Waste Gate karena kecepatan turbin telah di atur oleh Air Cylinder.
Variable Geometry Turbocharger ( VGT ) juga mempunya Turbo Lag yang minimal dan sangat efisien baik saat kecepatan rendah maupun kecepatan tinggi. Selain itu VGT juga di gunakan untuk mengontrol rasio gas buang yang di sirkulasikan kembali ke saluran masuk Engine atau yang sering di sebut EGR ( Exhaust Gas Recirculating ) sehingga dapat mengurangi Nitrogen Oxida dan membuat kendaraan kendaraan mencapai Standar Emisi Euro yang lebih baik
terobosan teknologi yg luar biasa
BalasHapusterobosan teknologi nyg luar biasa......hebat indra
BalasHapus